Rumah Tahfidz

Rumah Tahfidz

Rumah Tahfidz dan Pesantren Tahfidz dibawah PPPA Daarul Qur'an Yogyakarta

Semoga dengan yang sedikit ini dapat memberikan informasi tentang keberadaan Rumah Tahfidz di D.I.Yogyakarta

Minggu, 27 Februari 2011

Profil Rumah Tahfidz Samparan

Samparan merupakan nama dusun, tepatnya di Caturharjo, Pandak, Bantul rumah tahfidz ini berada. Dengan santri kalongnya yang banyak mengindikasikan kesadaran masyarakat sekitar tentang pendidikan agama untuk putra putri mereka. Serta terdapat santri mukim juga di rumah tahfidz ini. Rumah tahfidz ini terdiri dari putra dan putri.
putra
putri

Identitas Rumah Tahfidz
Ketua Rumah Tahfidz : Bp. H.Kuspriyono M.Si                          
Dikukuhkan : Januari 2010
Status  : Binaan PPPA Daarul Qur’an
Jumlah santri : 34 santri

alamat
Samparan, Caturharjo, Pandak, Bantul
Telp. 0274 7007016

pengajar
Muhajir                                              
Ponpes Wonosobo
Nursais
Univ, Ahmad Dahlan
Naili Zulva
Yanbu’ul Qur’an Kudus

Prestasi hafalan santri dapat di klik di sini download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar